Saya kembali lagi membawa beberapa quotes Novel!:)
Oke, ini dia...
'Menggenggam angin.
Sesuatu yang
sia-sia.
Sekeras
apapun yang namanya angin, kita tetap nggak bisa menggenggamnya sedikitpun.'
-Fairish karya Esti Kinasih
'Karena
inilah pengorbanan terakhirku :
membiarkanmu
bahagia tanpa diriku...'
-Seandainya karya Windhy Puspitadewi
'Kadang-kadang, orang
tertawa paling keras saat dia sedang sangat ingin menangis.'
-Camar
biru karya Nilam Suri
'Kadang
ketika kita gak mampu melepaskan orang yang terlalu kita cintai, berarti kita
lah yang harus pergi.'
-Camar
Biru karya Nilam Sari
'Cinta adalah…
Merasakan seluruh
emosi jungkir balik dan berbaur menjadi satu.
Merasa segalanya akan baik-baik saja selama
berpegangan tangan dengannya.
Seperti sedang
bermimpi...
Dengan kedua mata
terbuka lebar-lebar'
-Unforgettable-
'…jika
dilupakan, jika tidak pernah diingat, berarti kamu tidak pernah ada.'
-Sendainya karya Windhy Puspitadewi
'Tapi orang yang
sedang patah hati tidak membutuhkan kebenaran dari orang lain.
Mereka cuma butuh
dibenarkan.'
-Samantha's Secret karya Shandy Tan
'Walaupun tidak
ada hal lain didunia ini yang bisa kau percayai, percayalah bahwa aku
mencintaimu...
Sepenuh
hatiku.'
-Sunshine Becomes
You karya Ilana Tan
'Mungkin,
sesekali, kamu harus mencoba berhenti melogikakan cinta.
Mungkin,
sebaiknya, kamu belajar untuk menikmatinya saja.'
-Kepada Cinta-
Cinta
kadang muncul begitu saja.
Kita
nggak tau dengan siapa, kapan & di mana kita akan jatuh cinta.
-Dua
Rembulan karya Luna Torashyngu
'Rasa
sakit itu ada untuk melindungi dan mengajarimu banyak hal.'
-Katarsis karya Anatasia Aemilia-
'Dia
punya janji mencintaimu saat ini. Aku punya hati, mencintaimu sampai mati.'
-Menunggu-
'Sesulit
apapun, hidup harus terus berjalan. Hidup tidak punya waktu untuk menunggu
orang-orang yang tidak siap melanjutkan sisa hidupnya.'
-Ai-
'Ternyata,
hidup adalah keajaiban itu sendiri.'
-Let
Go-
'Kematian
adalah jodoh yang pasti datang untuk mendampingi kita untuk melangkah di kehidupan
yang baru.'
-Berteman
Dengan Kematian-
'Menangis
bukanlah cengeng.
Menangis meredakan sakit, meskipun tidak mengubah keadaan.
Meskipun sama sekali tidak menebus kesalahan.'
-Still karya Esti Kinasih
'Sejak saat aku
mencintainya, aku sudah patah hati pada rasa. Karena sadar, kami tak akan
pernah bersama.'
-Dongeng Patah Hati-
'Seandainya
mematikan perasaan bisa semudah mematikan sambungan telepon, hidupku pasti akan
jauh lebih mudah.'
-Restart karya Nina Ardianti
'Melepasmu adalah
hal yang paling sulit aku lakukan, tapi bertahan mencintaimu justru akan jauh
lebih menyakitkan.'
-All You Can Eat karya Christian Simamora
'Jika saat menjadi
orang biasa saja aku mampu berkhianat, maka aku todak pantas menjadi orang
besar.'
-Memento-
Oke, itu dia quotes-quotesnya. Semoga bermanfaat!:)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar